Infografis Ana/Tiwi Terharu Raih Titel BWF World Tour Perdana di Australian Open 2024

Johan Jaelani
Infografis Ana/Tiwi Terharu Raih Titel BWF World Tour Perdana di Australian Open 2024

SYDNEY, iNews.id – Ganda putri Indonesia, Febriana Dwipuji Kusuma dan Amallia Cahaya Pratiwi, merasa terharu setelah meraih gelar pertama mereka di BWF World Tour pada ajang Australian Open 2024.

Pasangan yang akrab disapa Ana/Tiwi ini berhasil menjuarai turnamen BWF Super 500 setelah mengalahkan wakil Malaysia, Lai Pei Jing/Lim Chiew Sen, pada final yang berlangsung di Quay Centre, Sydney, Australia, Minggu pagi (16/6/2024).

Trofi Australian Open merupakan gelar BWF World Tour pertama dalam karier mereka sejak berpasangan di level junior. Setelah mengalami kekalahan dalam tiga final sebelumnya, akhirnya mereka merasakan kemenangan di level elite.

Editor : Johan Jaelani
Artikel Terkait
Bisnis
1 tahun lalu

Infografis Daftar Negara Muslim Terkaya di Dunia

Nasional
1 tahun lalu

Infografis 5 Keutamaan Berkurban Idul Adha

Internasional
1 tahun lalu

Infografis Negara dengan Kuota Haji Terbesar 2024

Megapolitan
1 tahun lalu

Infografis Libur Idul Adha, Aturan Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan

Internasional
1 tahun lalu

Infografis Jutaan Jemaah Haji ke Muzdalifah untuk Mabit lalu Lempar Jumrah di Mina

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal