Infografis FIFA Tolak Malaysia Naturalisasi Mats Deijl

iNews.id
Infografis FIFA Tolak Malaysia Naturalisasi Mats Deijl

KUALA LUMPUR, iNews.id - Apes bagi Timnas Malaysia, proses naturalisasi pemain keturunan Mats Deijl ditolak FIFA. Hal tersebut diumumkan Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM). FIFA menolak naturalisasi Mats Deijl lantaran hubungan garis keturunan Malaysia yang terlalu jauh. 

"Asosiasi Sepak Bola Malaysia (FAM) menginformasikan Federasi Sepak Bola Internasional (FIFA) telah memastikan pemain klub Go Ahead Eagles asal Belanda, Mats Deijl belum lolos persyaratan kelayakan untuk bergabung dengan skuad Harimau Malaya," tulis FAM dikutip, Selasa (1/10/2024).

Otoritas sepak bola tertinggi di Negeri Jiran itu mengikuti langkah PSSI yakni menaturalisasi pemain keturunan guna menambah kekuatan tim nasional. Timnas Indonesia baru saja merampungkan naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders.

Editor : Johan Jaelani
Artikel Terkait
Soccer
1 tahun lalu

Gagal Dapatkan Mats Deijl, Timnas Malaysia Fokus Naturalisasi 2 Pemain Liga Inggris

Soccer
1 tahun lalu

Terungkap! Ini Alasan FIFA Larang Timnas Malaysia Naturalisasi Mats Deijl

Soccer
1 tahun lalu

Mats Deijl Murka Gagal Dinaturalisasi Timnas Malaysia, Semprot FIFA

Soccer
1 tahun lalu

Timnas Malaysia Apes! Proses Naturalisasi Mats Deijl Ditolak FIFA

Soccer
1 tahun lalu

Park Hang-seo Latih Timnas Malaysia? Duel Vs Indonesia Bakal Makin Seru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal