Infografis Jalani Pendidikan 2 Tahun di Turki, 3 Anggota Polri Diwisuda Erdogan

Nur Khabibi
Infografis Jalani Pendidikan 2 Tahun di Turki, 3 Anggota Polri Diwisuda Erdogan

JAKARTA, iNews.id - Setelah menjalani pendidikan selama 2 tahun, Tiga anggota Polri membawa harum nama Indonesia di mata dunia usai mengikuti Turkish National Police Academy (TNPA). Ketiganya menjadi bagian dari 87 peserta didik internasional lainnya yang diwisuda pada Rabu (26/7/2023). 

Kepala Bagian Penerangan Umum Divisi Humas Polri Kombes Nurul Azizah mengatakan ketiga anggota Polri tersebut bernama Ipda Regina Setiawan dari Polda Kepri, Bripka Hilman Lasmana dari Polda Jawa Barat, dan Briptu Tiara Nissa Zulbida dari Polda Jawa Timur.

“Mereka bersama puluhan peserta didik internasional lainnya mengikuti kegiatan Capacity Building “The First Level Police Chief Training and The Non Thesis Master Degree” selama 2 tahun di Turki,” kata Nurul.

Editor : made prisni
Artikel Terkait
Nasional
2 tahun lalu

3 Anggota Polri Diwisuda Presiden Erdogan usai Pendidikan 2 Tahun di Turki, Ada yang Masuk 5 Besar Terbaik

Jatim
2 tahun lalu

Lulus TNPA, 3 Anggota Polri Diwisuda di Turki Dipimpin Presiden Erdogan

Infografis
1 tahun lalu

Infografis 5 Fakta Polwan Bakar Suami Sesama Polisi hingga Tewas di Mojokerto

Infografis
2 tahun lalu

Infografis Kisah Santri Hafal Alquran 30 Juz Bisa Jadi Anggota Polri

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal