Infografis Liem Seeng Tee, Pendiri Rokok Sampoerna

Inas Rifqia Lainufar
Infografis Liem Seeng Tee, pendiri rokok Sampoerna. Desain: Masyhudi

JAKARTA, iNews.id - Liem Seeng Tee merupakan pendiri rokok Sampoerna yang memulai bisnisnya dari bawah. Sebagai seorang imigran dari China yang mengadu nasib di Indonesia hingga menjadi pengusaha sukses. 

Di tangannya, PT HM Sampoerna menjadi salah satu perusahaan rokok terbesar di Indonesia. Sebagai seorang imigran miskin, dia bersama keluarganya harus berusaha untuk tetap berjuang supaya bisa hidup. 

Liem Seeng Tee menjadi pedagang. Tak cuma itu, dia juga menjadi buruh pelinting rokok di Lamongan. Sempat membuka warung kelontong, akhirnya dia kembali bisnis rokok hingga akhirnya berkembang hingga saat ini. 

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Internasional
2 tahun lalu

Infografis PM Rishi Sunak Akan Melarang Generasi Muda Inggris Beli Rokok

Internasional
2 tahun lalu

Infografis 10 Negara yang Melarang Penggunaan Rokok sebagai Upaya Membangun Masyarakat Bebas Asap Rokok

Bisnis
3 tahun lalu

Infografis 2023 Penjualan Rokok Batangan Dilarang

Internasional
3 tahun lalu

Infografis Singapura Perluas Area Larangan Merokok, Denda Rp10 Juta

Elektronik
4 tahun lalu

Infografis 5 Cara Mengatasi Perut Kembung

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal