Ada Ancaman Bom, Konser NCT 127 Tetap Berlangsung

Antara

TANGERANG, iNews.id - Sejumlah penggemar boyband NCT 127 memadati halaman ICE BSD jelang konser NCT 127 2nd Tour di Tangerang, Banten, Jumat (4/11/2022).

Polda Metro Jaya menyatakan konser boyband asal Korea Selatan tersebut akan tetap berlangsung meski adanya ancaman bom. Pihak kepolisian sudah melakukan sterilisasi di area itu.

ANTARA FOTO/Fauzan/

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
5 tahun lalu

Polisi Sterilisasi Gereja Santo Petrus Solo dari Ancaman Bom Jelang Natal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal