BOGOR, iNews.id - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Rini Soemarno keluar dari KRL saat kunjungan ke Stasiun Bogor, Kota Bogor, Jawa Barat, Sabtu (18/8/2018).
Kunjungan tersebut untuk mengetahui kelancaran jalur kereta serta fasilitas di stasiun.
(ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya)