Gala Sky Raih Penghargaan Baby Seleb Kesayangan

Faisal Rahman

JAKARTA, iNews.id - Gala Sky Ardiansyah yang diwakilkan oleh paman dan bibinya yaitu Fadly dan Puji mendapatkan penghargaan dalam acara Mom And Kids Awards (MAKA) 2021 di Studio 14, MNC Studios, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Jumat (10/12/2021). Anak dari almarhuman Vanessa Angel ini meraih penghargaan untuk kategori 'Baby Seleb Kesayangan'.

Gala yang sempat dihubungi melalui video call saat mendapatkan penghargaan tersebut. 

“Terima kasih atas penghargaan ini untuk Gala walaupun dia belum mengerti tetapi sangat berarti untuk Gala” ungkap Puji. 

"Syukurnya Gala saat ini sudah lebih baik dan sudah mau beraktivitas, nah uniknya aktivitas Gala saat ini sedang suka sekali menari di aplikasi joget-joget itu bareng aku dan dia seneng banget ngelakuin itu” lanjut Puji.

(Foto: MPI/Faisal Rahman)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
4 tahun lalu

Sopir Vanessa Angel, Tubagus Joddy Divonis 5 Tahun Penjara

Photo
4 tahun lalu

Tangis Peziarah Pecah saat Jenazah Vanessa Angel dan Suami Dimakamkan Satu Liang

Photo
4 tahun lalu

Suasana Haru Pemakaman Vanessa Angel, Dikebumikan Satu Liang bersama Sang Suami

Photo
4 tahun lalu

Rumah Vanessa Angel Dipenuhi Karangan Bunga Duka Cita

Photo
4 tahun lalu

Polisi Olah TKP Vanessa Angel Tewas Kecelakaan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal