Pembangunan Rest Area Kawasan Puncak Bogor Seluas 7 Hektare

Antara

BOGOR, iNews.id - Suasana pembangunan rest area di kawasan Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (30/11/2020). Pemerintah Kabupaten Bogor menargetkan pembangunan rest area di lahan seluas 7 hektare selesai akhir tahun ini.

Pembangunan rest area ini bertujuan untuk merelokasi para pedagang kaki lima (PKL) di sepanjang Jalur Puncak Cisarua.

(ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
11 bulan lalu

Sambut Libur Nataru, Pertamina Patra Niaga Aktifkan Serambi My Pertamina di 6 Titik Rest Area

Photo
2 tahun lalu

Kendaraan Pemudik Membeludak di Rest Area 102 Tol Cipali pada H+1 Lebaran

Photo
2 tahun lalu

ASDP Terapkan Sistem Penundaan Melalui Zona Penyangga selama Mudik, Catat Titik-titik Berikut!

Photo
2 tahun lalu

Tabrakan Beruntun di Puncak, Truk Hantam Angkot hingga Kios Tambal Ban

Photo
2 tahun lalu

Ganjil Genap Kawasan Puncak Bogor 22-26 Desember 2023

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal