Selebrasi Timnas Jerman Angkat Trofi Piala Dunia U-17

Antara

SOLO, iNews.id - Pesepak bola Timnas Jerman mengangkat trofi juara usai berhasil mengalahkan Timnas Prancis pada pertandingan babak final Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Sabtu (2/12/2023). 

Jerman berhasil juara setelah mengalahkan Prancis lewat adu penalti dengan skor 4-3, setelah kedua tim bermain imbang 2-2 pada waktu normal. 

ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
1 bulan lalu

PORSERA 2025: PPI Hannover Rayakan Olahraga, Seni dan Kuliner Nusantara di Jerman

Photo
4 bulan lalu

Indonesia dan Jerman Perkuat Kolaborasi Mobilitas Tenaga Kerja Terampil

Photo
4 bulan lalu

KNDS dan Indonesia Perkuat Kerja Sama Industri Pertahanan 

Photo
4 bulan lalu

Produsen Raksasa Alutsista Prancis Dukung Sistem Pertahanan Indonesia

Photo
4 bulan lalu

Indonesia Perkuat Kemampuan Militer dengan Penambahan Sistem CAESAR

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal