Tawuran saat Belajar Online, 9 Pelajar Ditangkap Aparat Polres Bandara Soetta

Antara

TANGERANG, iNews.id - Kapolresto Bandara Soekarno Hatta Kombes Pol Adi Ferdiyan Saputra (tengah) beserta jajaran menunjukan barang bukti senjata tajam yang digunakan untuk tawuran antarpelajar Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) saat rilis di Mapolres Bandara Soekarno Hatta (Soetta), Tangerag, Banten, Kamis (13/8/2020).

Tawuran di tengah pemberlakuan pembelajaran jarak jauh (PJJ) atau belajar online itu terjadi di kawasan Perimeter Utara Bandara Soekarno Hatta, dari kasus tersebut polisi menangkap sembilan pelajar dari kedua SMK.

(ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
4 tahun lalu

Ikut Tawuran, Satu Pelajar Kota Serang Tewas Disabet Senjata Tajam

Photo
4 tahun lalu

29 Pelajar Diamankan Polisi saat Bersiap Tawuran dengan Sekolah Lain

Photo
4 tahun lalu

70 Pelajar Bawa Senjata Rencanakan Tawuran pada Hari Pertama Pembelajaran Tatap Muka

Photo
4 tahun lalu

Ajak Tawuran dari Media Sosial, Pelaku Bawa Senjata Tajam Ukuran Satu Meter Lebih

Photo
5 tahun lalu

SMP Al Falah Surabaya Gelar Simulasi Pembelajaran Tatap Muka

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal