Temui Pelajar Tangerang, Alam Ganjar Bicara Soal Ketenagakerjaan dan Kebudayaan

MNC Media

TANGERANG, iNews.id - Muhammad Zinedine Alam Ganjar hadir di acara Talkshow Bareng Alam; Ketenagakerjaan dan Kebudayaan di salah satu kedai kopi, Ciledug, Tangerang, Banten, Jumat (25/1).

Menurut Alam, ketenagakerjaan dan kebudayaan merupakan suatu topik yang penting disampaikan, bagaimana banyak industri dan tumbuh sehingga menciptakan banyak lapangan pekerjaan.

"Menarik banget soalnya bahas soal Ketenagakerjaan dan kebudayaan jadi, kita bicara soal bagaimana lapangan kerja melalui industri UMKM dan bagaimana membangun jiwa-jiwa kewirausahaan ke depan," kata Alam.

Selain itu, Alam menanggap bagaimana kebudayaan dan ketenagakerjaan menjadi aspek yang berkaitan satu sama lain.

"Kebudayaan Indonesia perlu digaungkan melalui perspektif anak muda dan bagaimana menjahitkan keduanya kebudayaan jadi salah satu aspek Ketenagakerjaan itu sendiri," ungkap Alam.

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 tahun lalu

Ganjar-Mahfud Percayakan Apapun Putusan Sengketa Hasil Pilpres ke Hakim MK

Photo
2 tahun lalu

Momen Mahfud MD Ikut Meriahkan Open House Ganjar di Yogyakarta

Photo
2 tahun lalu

Ganjar-Mahfud Dampingi Tim Hukum Sidang Perdana Sengketa Hasil Pilpres di MK

Photo
2 tahun lalu

Tim Hukum TPN Ganjar-Mahfud Ajukan Gugatan Sengketa Hasil Pilpres ke MK

Photo
2 tahun lalu

TPN Ganjar-Mahfud Sebut Banyak Kejanggalan dalam Penghitungan Sirekap

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal