PALU, iNews.id - Sejumlah personil TNI bersiap mengikuti upacara penerimaan pasukan setibanya di Bandara Mutiara Sis Aljufri Palu di Palu, Sulawesi Tengah, Sabtu (15/8/2020).
Kedatangan prajurit TNI tersebut untuk bergabung bersama pihak Kepolisian dalam Tim Satuan tugas (Satgas) Tinombala guna mengejar sisa Kelompok teroris Mujahidin Indonesia Timur (MIT) di Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah.
(ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah)