JAKARTA, iNews.id – Ibu penyanyi kontestan Idol Junior 2018, Gemilang “Gogo” Abednego Simanjuntak, meninggal pada Selasa 6 November 2018. Rumida Sinaga tutup usia, setelah tiga bulan menderita penyakit kanker rahim dan getah bening.
Kendati kehilangan sosok sang bunda yang selalu mendukungnya, Gogo bertekad menggapai mimpinya di babak delapan besar. Cita-cita menang di ajang Idol Junior 2018 merupakan kenangan terindahnya untuk mendiang ibunya.
Video Editor: Mu’arif Ramadhan