Ayatollah Khamenei Tunjuk Mohammad Mokhber sebagai Presiden Iran

Mu'arif Ramadhan
Betty Usman
Pemimpin tertinggi Iran, Senin (20/5), menunjuk Wakil Presiden Pertama Mohammad Mokhber sebagai penjabat presiden Iran.

JAKARTA, iNews.id - Pemimpin tertinggi Iran, Senin (20/5), menunjuk Wakil Presiden Pertama Mohammad Mokhber sebagai penjabat presiden Iran, setelah kematian Presiden Ebrahim Raisi dalam kecelakaan helikopter.

Ayatollah Ali Khamenei membuat pengumuman itu dalam pesan belasungkawa atas kematian Raisi dalam kecelakaan helikopter Minggu (19/5) dan ditemukan Senin (20/5) di barat laut Iran.

Khomenei juga mengumumkan lima hari berkabung atas meninggalnya Presiden Raisi. Raisi, menlu Iran dan beberapa pejabat lainnya, ditemukan tewas beberapa jam setelah helikopter mereka jatuh di wilayah pegunungan berkabut di barat laut Iran.

Kecelakaan ini terjadi ketika Timur Tengah masih belum tenang akibat perang Israel-Hamas, di mana Raisi melancarkan serangan drone dan rudal  terhadap Israel bulan April lalu.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
1 tahun lalu

Iran Buka TPS di Jakarta Lakukan Pemungutan Suara Presiden untuk Pengganti Mendiang Ebrahim Raisi

Video
1 tahun lalu

Ratusan Warga Berduka atas Kematian Presiden dan Menlu Iran

Video
1 tahun lalu

Jokowi Sampaikan Belasungkawa Meninggalnya Presiden Iran Ebrahim Raisi, Singgung Harga Minyak

Video
2 tahun lalu

Presiden Iran Menyalahkan Amerika Serikat atas Serangan Israel di Gaza

Video
2 tahun lalu

Momen Presiden Iran Ebrahim Raisi Salat Berjamaah dan Kunjungi Masjid Istiqlal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal