Batal Beli Lahan Sumber Waras, Pemprov Harapkan Predikat WTP dari BPK

iNews Sore

JAKARTA, iNews.id - Pemprov DKI Jakarta membatalkan pembelian lahan Sumber Waras yang rencananya akan dibangun Rumah Sakit Kanker. Pembatalan tersebut dilakukan setelah Yayasan Sumber Waras memutuskan untuk tidak mengembalikan dana pembelian lahan sebesar Rp191 miliar.

Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno menegaskan bahwa pembatalan dilakukan agar tidak terjadi kerugian negara. Dia berharap penyelesaian masalah pembelian lahan agar mendapatkan predikat wajar tanpa pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). BPK menilai adanya lebih bayar sebesar Rp191 miliar dari total pembelian lahan sebesar Rp755 miliar.


Video Editor: Alvian Surya

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
3 bulan lalu

Warga Jakarta Dapat Diskon Pajak BBM Hingga 80 Persen, Berlaku Sejak 22 Juli 2025

Video
10 bulan lalu

Polisi Buru Orang Tua yang Tinggalkan Jasad Bayinya di RS Sumber Waras

Video
11 bulan lalu

Pramono Anung Bentuk Tim Transisi Jelang Pelantikan, Ini Anggotanya

Video
1 tahun lalu

Tamu Negara dari Laos Tiba di RI untuk Hadiri Pelantikan Prabowo-Gibran

Video
1 tahun lalu

Pembalap MotoGP Fabio Quartararo Ingin Tinggal di Bali, Begini Respons Sandiaga Uno 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal