Diiringi Tarian Khas Jabar, Kang Emil dan Uu Resmi Mendaftar ke KPU

iNews Siang

BANDUNG, iNews.id - Pasangan Ridwan Kamil (RK)-Uu Ruzhanul Ulum mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Jawa Barat sebagai pasangan calon gubernur dan calon wakil gubernur (cagub-cawagub), Selasa (9/1/2018). RK dan Uu didukung empat parpol dengan jumlah 24 kursi legislatif.

Pendaftaran Kang Emil dan Uu ke KPUD Jawa Barat diiringi tarian khas Jawa Barat. Kedatangan keduanya didampingi puluhan kader partai dan para simpatisan. Berkas pasangan RK dan Uu diterima langsung oleh beberapa komisioner KPUD Jawa Barat.


Video Editor: Alvian Surya

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
21 hari lalu

Babak Baru Perseteruan Lisa Mariana Versus Ridwan Kamil

Video
1 bulan lalu

KPK Sita Rp1,3 M dari Ilham Habibie Terkait Jual Beli Mobil Ridwan Kamil

Video
3 bulan lalu

Nasib Lisa Mariana usai Tes DNA Ungkap Ridwan Kamil bukan Ayah Anaknya

Video
5 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Ridwan Kamil Kembali Tak Hadir, Mediasi dengan Lisa Mariana Deadlock

Video
5 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Waspada! Covid-19 Kembali Naik di Indonesia hingga Kisah Lee Jae-Myung Jadi Presiden Korsel

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal