Gus Yahya Minta Parpol Tak Eksploitasi Identitas NU

Widya Michella Nur Syahid
Semua Partai Politik (Parpol) diminta untuk tidak mengeksploitasi identitas Nahdlatul Ulama (NU).

JAKARTA, iNews.id - Semua Partai Politik (Parpol) diminta untuk tidak mengeksploitasi identitas Nahdlatul Ulama (NU). Sebab, NU merupakan perkumpulan milik semua bangsa.

Partai Politi diingatkan untuk tidak menggunakan NU sebagai senjata dalam konstelasi politik. Sebab jika terus dilakukan akan dikhawatirkan menjadi politik tidak sehat. Terkait hubungan NU dan PKB, Gus Yahya tegaskan tidak membuat pernyataan negatif terhadap PKB.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
5 bulan lalu

Sound Horeg Terancam Haram, PBNU dan MUI Kaji Mendalam

Video
11 bulan lalu

Pasca Putusan MK, Cak Imin Buka Peluang Usung Kader PKB Jadi Capres

Video
11 bulan lalu

Kemenag dan DPR Bahas Biaya Haji 2025, PBNU: Yang Meringankan Jemaah

Video
11 bulan lalu

Jokowi Masuk Daftar Pimpinan Terkorup di Dunia, Ini Respons NU

Video
1 tahun lalu

Minta Masukan Gus Yahya, Menteri Abdul Mu'ti Datangi PBNU Bahas Pendidikan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal