JAKARTA, iNews.id - Polri memastikan Komjen Syafruddin telah mengajukan pengunduran diri setelah ditunjuk sebagai Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi). Pengunduran diri jenderal bintang tiga itu telah diterima.
Brigjen Pol M Iqbal mengaku bangga dan bersyukur atas terpilihnya Syafrudin untuk mengisi menpan RB di pemerintahan Jokowi. Dia juga mengungkapkan Syafruddin merupakan salah satu putra terbaik Bhayangkara Polri.
Video Editor: Khoirul Anfal