Jokowi Tanggapi soal Wacana BBM Naik: Nanti yang Sampaikan Pertamina

Raka Dwi Novianto
Presiden Joko Widodo (Jokowi) memastikan harga BBM tidak akan naik.

JAKARTA, iNews.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) memastikan harga BBM tidak akan naik. Hal itu dikatakan Jokowi usai mengadakan ratas di Lanud Halim Perdanakusuma, Senin (4/3/2024). 

Meski begitu, Jokowi meminta pihak Pertamina untuk menjelaskan hal tersebut. Jokowi tidak menjelaskan secara rinci kebijakan tersebut akan dilakukan sampai batas waktu kapan. 

Reporter: Raka Dwi Novianto 
Produser: Reza Ramadhan

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
1 bulan lalu

Komentar Tegas Bahlil soal SPBU Swasta Batal Beli BBM ke Pertamina

Video
1 bulan lalu

Purbaya Kesal RI Tak Ada Kilang Baru: Pertamina Males-malesan Soalnya

Video
7 bulan lalu

HEADLINE iNews.id: Paus Fransiskus Meninggal Dunia hingga Pilkate Serentak di Jambi

Video
8 bulan lalu

Cek Fakta, Ahok Bongkar Dalang Korupsi Pertamina, Seret Keponakan Jokowi?

Video
8 bulan lalu

Headline iNews.id: Jabodetabek Dikepung Banjir hingga BI Siapkan Penukaran Uang Jelang Lebaran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal