Laporan Persiapan Jelang Natal di Gereja Katedral, Siapkan 4 Ribu Kursi

Reza Ramadhan
Jelang perayaan rangkaian ibadah Natal 2023, seluruh persiapan di Gereja Jatedral, Jakarta sudah rampung dilakukan.

JAKARTA, iNews.id - Jelang perayaan rangkaian ibadah Natal 2023, seluruh persiapan di Gereja Katedral, Jakarta sudah rampung dilakukan. Gereja Katedral Jakarta siap menampung 3.000 hingga 4.000 jemaat untuk melaksanakan ibadah misa malam Natal dan misa hari raya Natal 2023.

Pada Natal 2023, tema yang diusung ialah "Kemuliaan Bagi Allah dan Damai Sejahtera bagi Bumi. jadwal misa malam Natal pada Minggu (24/12/2023) malam ini bakal dihelat tiga kali.

Reporter: Faisal Rinaldi- Nadhiefa Adyne
Produser: Reza Ramadhan

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
11 bulan lalu

Suasana Gereja Katedral Jakarta, Ribuan Jemaat Khidmat Ikuti Ibadah Malam Natal

Video
11 bulan lalu

Kapolri Kunjungi Gereja Katedral Pastikan Keamanan Misa Natal

Video
11 bulan lalu

Polisi Kerahkan Anjing Pelacak Amankan Gereja Katedral Jelang Misa Natal

Video
11 bulan lalu

Sepekan Jelang Natal, Pemudik di Terminal Bus Kalideres Meningkat 

Video
12 bulan lalu

Prabowo Resmikan Terowongan Silaturahim Masjid Istiqlal-Gereja Katedral, Simbol Toleransi Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal