MORNING NEWS: Resmi Cair! Segini Besaran Bonus Hari Raya Gojek untuk Driver

Andry Susanto
Bonus Hari Raya (BHR) bagi mitra Gojek resmi dicairkan mulai tanggal 22 - 24 Maret 2025. (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Bonus Hari Raya (BHR) bagi mitra Gojek resmi dicairkan mulai tanggal 22 - 24 Maret 2025. Pencairan itu dilakukan melalui saldo GoPay dan kepada mitra driver yang telah memenuhi kriteria.

Menurut Chief of Public Policy & Government Relations GoTo Ade Mulya, penyaluran BHR merupakan bentuk apresiasi bagi mereka yang aktif, produktif, dan berkinerja baik. Hal ini juga sejalan dengan arahan Presiden Prabowo Subianto terkait pemberian bonus tambahan bagi mitra driver di Hari Raya Idul Fitri.

Editor : Ifaldi Musyadat
Artikel Terkait
Video
8 bulan lalu

MORNING NEWS: Menhub Imbau Pemudik Berangkat saat Siang Hindari Macet

Video
8 bulan lalu

MORNING NEWS: Mudik Aman Tanpa Drama

Video
8 bulan lalu

MORNING NEWS:  Mudik Aman Tanpa Drama hingga Menhub Imbau Pemudik Berangkat saat Siang 

Video
8 bulan lalu

MORNING NEWS: Respons Polri soal Kementerian HAM Usul SKCK Dihapus

Video
8 bulan lalu

MORNING NEWS: Kopda Basarsya Tersangka Tembak Mati 3 Polisi, Peltu Lubis Tersangka Judi Sabung Ayam

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal