One Way Tol Trans Jawa Berakhir, Kendaraan Boleh Melintas GT Kalikangkung ke Arah Barat

Ifaldi Musyadat
Nur Khabibi
Tepat pada Selasa (9/4/2023) pukul 12.00 WIB Rekayasa lalu lintas one way di Tol Trans Jawa Berakhir. (Foto: iNews.id)

SEMARANG, iNews.id - Tepat pada Selasa (9/4/2023) pukul 12.00 WIB Rekayasa lalu lintas one way di Tol Trans Jawa Berakhir. Polisi telah membuka lajur GT Kalikangkung yang menuju ke arah barat. 

Sebelumnya, ruas ini hanya diperuntukan kendaraan yang melintas dari arah barat menuju Semarang. Beberapa kendaraan dikawal mobil PJR untuk membuka jalan. 

Produser: Reza Ramadhan

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
7 bulan lalu

Puncak Arus Balik, 76 Ribu Kendaraan Masuk GT Kalikangkung Hari Ini 

Video
7 bulan lalu

Tinjau Bandara Soetta, Kapolri Instruksikan Jajaran Rutin Lakukan Patroli

Video
7 bulan lalu

Kapolri: Lebih Cepat, Waktu Tempuh Jakarta-Semarang Kini 5 Jam 12 Menit

Video
8 bulan lalu

Ikuti Arahan Prabowo, AHY Pimpin Rakor Persiapan Mudik Lebaran 2025

Video
10 bulan lalu

35.745 Pemudik Tinggalkan Jabodetabek di H+1 Natal via Stasiun Gambir dan Pasar Senen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal