Pelecehan Seksual Kembali Terjadi di Transjakarta, Pelakunya Lansia

Mu'arif Ramadhan
Aksi pelecehan terjadi lagi di moda transportasi umum, kali ini terjadi di Bus Transjakarta rute 3F jurusan Kalideres-Gelora Bung Karno (GBK).

JAKARTA, iNews.id - Aksi pelecehan terjadi lagi di moda transportasi umum, kali ini terjadi di Bus Transjakarta rute 3F jurusan Kalideres-Gelora Bung Karno (GBK). Video ini diunggah akun @jakarta.terkini dan viral di media.

Dalam video ini menampilkan bus dalam kondisi penuh penumpang, sementara posisi korban berdiri di dekat pintu bus. Kemudian di sebelah korban berdiri juga seorang lansia yang sengaja menggerak-gerakan tangannya ke bagian paha belakang korban.

Korban yang merasa risih akibat perlakuan dari lansia ini akhirnya melapor ke petugas halte Transjakarta Bundaran Senayan. Atas kejadian ini korban mengalami trauma.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
25 hari lalu

Viral! Karyawati di Mitra MBG Jatimekar II Bekasi Diduga Alami Pelecehan dan Kekerasan dari Atasan

Video
6 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: PM Malaysia Anwar Ibrahim Ajukan Kekebalan Hukum usai Tersandung Kasus Pelecehan Seksual

Video
7 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Pasien Korban Pelecehan Dokter di Malang Bertambah

Video
7 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Dokter Kandungan Diduga Lecehkan Pasien di Garut Ditangkap

Video
7 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Anggota DPRD Sumut Cekik Pramugari hingga Jemaah Haji Indonesia Berangkat 2 Mei

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal