Pria di Padang Jual Kekasih yang Tengah Hamil Demi Biaya Melahirkan
PADANG, iNews.id - Sepasang kekasih yang menjalankan praktik prostitusi secara online di Padang, Sumatra Barat, ditangkap polisi. Sang mucikari tega menjual kekasihnya yang tengah hamil enam bulan demi biaya melahirkan.
Editor : Wahyu Triyogo
Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari!