Resep Membuat Siomay Nikmat ala Chef Kongs

Diaz Abraham
Kali ini Putipama dan Chef Kongs akan memberikan resep membuat siomay di rumah.

JAKARTA, iNews.id - Siomay merupakan makanan yang biasa disantap saat senggang sebagai makanan ringan. Biasanya masyarakat bisa membeli di berbagai tenan, tapi kali ini Putipama dan Chef Kongs akan memberikan resep membuat siomay di rumah.

Bahan yang digunakan yakni udang giling, daging ayam giling, tepung maizena, telur, air, minyak goreng, garam, kecap manis, dan merica. Agar rasanya makin lezat, Chef Kongs menambahkan Sasa MSG dan Sasa Sambal Ekstra Pedas.

Dengan menggunakan Sasa, semua orang bisa masak makanan yang lezat. Penasaran ingin mencoba? Simak video selengkapnya.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Video
6 tahun lalu

Faktanya, Santan Tidak Membuat Kita Gemuk

Video
6 tahun lalu

Ini Resep Mudah Membuat Opor

Video
6 tahun lalu

Berbagi Kebaikan melalui Kampanye #EatStayLove 

Video
6 tahun lalu

Sasa Bumbu Komplit, Produk Spesial untuk Teman di Dapur

Video
6 tahun lalu

Mau Buat Opor Lezat dan Praktis, Produk Ini Bisa Jadi Solusi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal