Tangis Doddy Sudrajat dan Mayang Pecah saat Ziarah ke Makam Bibi Ardiansyah dan Vanessa Angel

Erlangga Agung Asmoro
Selvianus
Doddy Sudrajat dan Mayang menyempatkan diri berziarah ke makam mendiang Bibi Ardiansyah dan Vanessa Angel.

JAKARTA, iNews.id - Menyambut bulan Ramadan, Doddy Sudrajat dan Mayang menyempatkan diri berziarah ke makam mendiang Bibi Ardiansyah dan Vanessa Angel. Tak kuasa menahan air mata, keduanya menangis di pusara seraya menyekar di makam Almarhum yang berada di TPU Islam Malaka, Pesanggaran, Jakarta Selatan, Jumat (1/4/2022).

Hal itulah cukup memberatkan hati dan perasaan Doddy Sudrajat. Lantaran harus menerima peristiwa pahit, setelah kehilangan Almarhumah Vanessa Angel dalam musibah kecelakaan di Tol Jombang-Mojokerto beberapa waktu lalu.

Video Editor: Muarif Ramadhan

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
3 tahun lalu

Gilang Widya Renovasi Makam Vanessa Angel, Doddy Sudrajat Akan Tempuh Jalur Hukum

Video
4 tahun lalu

Viral! Buang Sampah Sembarangan, Doddy Sudrajat Kena Semprot Netizen

Video
4 tahun lalu

Pihak Produk Kecantikan Tan Skin Serius Polisikan Mayang

Video
4 tahun lalu

Sidang Lanjutan Kecelakaan Vanessa Angel, Tubagus Joddy Minta Keringanan Hukuman

Video
4 tahun lalu

Tolak Pemindahan Makam Vanessa Angel, Pendemo Kawal Sampai Rencana Dody Sudrajat Batal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal