TOP 5, Spekulasi Kandidat Kabareskrim dan Harapan untuk Dewan Pengawas KPK

Tuty Ocktaviany
TOP 5, spekulasi kandidat Kabareskrim dan harapan untuk Dewan Pengawas KPK. (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id – Teka-teki sosok Kepala Badan Reserse Kriminal (Kabareskrim) yang baru menjadi topik paling banyak menyita perhatian pembaca iNews.id. Kandidat kuatnya adalah Irjen Pol Listyo Sigit Prabowo dan Irjen Pol Gatot Eddy Pramono. Selain itu, ada beberapa topik menarik lainnya yang dirangkum dalam iNews.id TOP 5.

TOP 5 pertama, ditempati pemberitaan soal calon kuat yang menempati posisi Kabareskrim yang baru. Beberapa nama calon kandidat kuat mulai terdengar akan mengisi kursi pimpinan Bareskrim. Dua nama calon yang mencuat adalah Irjen Pol Listyo Sigit Prabowo dan Irjen Pol Gatot Eddy Pramono.

Sementara itu, posisi kedua terkait harapan Partai Gerindra pada Dewan Pengawas KPK yang ditunjuk langsung Presiden Joko Widodo (Jokowi). Politikus Partai Gerindra Habiburokhman berharap, Presiden memilih orang yang tepat sehingga mampu menjalankan amanah dengan baik.

Lalu di posisi ketiga yang mencuri perhatian adalah kasus pembunuhan dua agen sapi di Desa Bumi Rahayu, Kecamatan Bumi Ratu Nuban, Lampung Tengah. Dari pengakuan istri pembunuh tersebut, Yanti, ternyata kedua korban diseret dan dipukul dengan besi.

Sementara itu, kejadian bangunan SDN Gentong di Pasuruan ambruk, menjadi topik nomor empat yang menyita perhatian pembaca iNews.id. Pasalnya, ada dua siswa dan satu guru tewas, sementara puluhan orang terluka.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Video
3 tahun lalu

HOT 5 iNews, Tim SAR Temukan 11 Jenazah Korban Longsor Natuna dan KPK Kembali Panggil Hercules

Video
3 tahun lalu

HOT 5 iNews, Viral Ayah Aniaya Istri dan Anak di Apartemen serta Kepala Desa Dibacok Warganya

Video
3 tahun lalu

HOT 5 iNews, Wanita Tewas di Mess Serpong Dibunuh Rekan Kerja dan JPU Hadirkan Saksi Ahli dalam Sidang Sambo Cs

Video
3 tahun lalu

HOT 5 iNews, Pelaku Pelecehan di Kampus Ditelanjangi Mahasiswa dan Rombongan Polisi Diserang KKB

Video
3 tahun lalu

HOT 5 iNews, Gempa Bumi Magnitudo 5,8 Guncang Sukabumi dan Kantor Kemenkumham Terbakar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal