Tuntut Naikkan Upah, Guru Honorer Tegal Unjuk Rasa di Istana Negara

iNews

JAKARTA, iNews.id - Sejumlah guru honorer asal Tegal, Jawa Tengah (Jateng) datang ke Jakarta berunjuk rasa di depan Istana Negara, Jakarta Pusat (Jakpus). Mereka menuntut kenaikan upah guru honorer.

Para guru honorer juga menuntut seputar ketenagakerjaan dan peraturan terkait pegawai honorer. Mereka pun menolak Permenpan Nomor 36 tahun 2018, tentang rekrutmen CPNS 2018, serta meminta pemerintah menerbitkan Perpres atau Perpu bagi honorer di atas usia 35 tahun.

Video Editor : Mu'arif Ramadhan

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
3 tahun lalu

Ribuan Guru Honorer Indramayu Unjuk Rasa di Depan Kantor Bupati Tuntut Kejelasan Status

Video
7 tahun lalu

Usia Calon PNS Dibatasi, Ratusan Guru Honorer di Tasikmalaya Gelar Unjuk Rasa

Video
8 tahun lalu

2 Tahun Insentif Tak Cair, Ratusan Guru Honorer Rusak Kantor Disdiksar Timika

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal