Video Begini Suasana Rumah Vanessa Angel Sore Ini

Mochamad Nur
Dimas Choirul
Sejumlah awak media terlihat mendatangi kediaman artis Vanessa Angel, Kamis (4/11/2021).

JAKARTA, iNews.id - Sejumlah awak media terlihat mendatangi kediaman artis Vanessa Angel, Kamis (4/11/2021). Alamatnya di Perumahan Permata Mediterania Jalan Diamond, Srengseng, Kembangan, Jakarta Barat.

Sebelumnya, Vanessa Angel dan suaminya Bibi Ardiansyah dikabarkan meninggal dunia usai mengalami kecelakaan lalu lintas di Tol Jombang, Jawa Timur siang tadi. Belum terlihat publik figur ataupun artis yang tiba di lokasi.

Di depan rumah, hanya ada kiriman papan bunga ucapan duka dari artis Ruben Onsu. Pengurus Masjid setempat masih memasang tenda untuk para pelayat.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Video
3 tahun lalu

Gilang Widya Renovasi Makam Vanessa Angel, Doddy Sudrajat Akan Tempuh Jalur Hukum

Video
4 tahun lalu

Tangis Doddy Sudrajat dan Mayang Pecah saat Ziarah ke Makam Bibi Ardiansyah dan Vanessa Angel

Video
4 tahun lalu

Sidang Lanjutan Kecelakaan Vanessa Angel, Tubagus Joddy Minta Keringanan Hukuman

Video
4 tahun lalu

Tolak Pemindahan Makam Vanessa Angel, Pendemo Kawal Sampai Rencana Dody Sudrajat Batal

Video
4 tahun lalu

Black Box Mobil Vanessa Angel Dikirim ke Jepang, Ungkap Rekam Jejak sebelum Kecelakaan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal