JAKARTA, iNews.id - Pertamina segera menarik tabung elpiji warna biru dari peredaran. Konsumen disarankan mulai beralih ke bright gas 12 kg warna pink.
Penarikan tabung elpiji 12 kg warna biru dilaksanakan bertahap mulai November 2020. Baik tabung gas biru maupun pink memiliki harga, dimensi dan isi yang sama.
Perbedaan hanya pada tampilan saja. Berikut video selengkapnya.