Video Sopir Taksi Online di Tambora Jadi Tersangka Kasus Penganiayaan

Dimas Choirul
Sopir taksi online GJ yang menganiaya penumpangnya jadi tersangka.

JAKARTA, iNews.id - Sopir taksi online GJ yang menganiaya penumpangnya jadi tersangka. GJ telah ditahan di Rutan Polsek Tambora, Jakarta Barat. Polisi memastikan tidak ada kasus pelecehan seksual.

Sebelumnya, korban Novita Tambrani ditampar dan ditendang oleh pelaku. Pemicunya, korban muntah di jendela mobil pelaku. Pelaku dijerat pasal penganiayaan dan kekerasan.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
11 bulan lalu

Korban Ceritakan Dugaan Penganiayaan Anak Bos Roti di Komisi III DPR: Dilempar Loyang Kue Hingga Kepala Bocor

Video
11 bulan lalu

Mengaku Khilaf, Anak Bos Toko Roti yang Aniaya Pegawainya Ditangkap di Sukabumi

Video
11 bulan lalu

Istri di Lampung Ngamuk, Ajak Teman-Temannya Keroyok dan Olesi Cabai Kemaluan Selingkuhan Suaminya

Video
11 bulan lalu

Polisi Tangkap Anak Bos Toko Roti yang Aniaya Karyawati 

Video
11 bulan lalu

 Amarah Anak Bos Toko Roti di Jaktim, Aniaya Pegawai Karena Menolak Antar Makanan ke Kamarnya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal