2 Artis Terkenal Iran Ditangkap Atas Tuduhan Konspirasi dan Kolusi Lewat Media Sosial

Umaya Khusniah
Katayoun Riahi, artis Iran yang ditangkap otoritas kehakiman. (Foto: YouTube )

Dia baru-baru ini muncul di saluran berita berbahasa Persia yang berbasis di Inggris, Iran International, tanpa jilbab. Dia mengkritik tindakan keras polisi terhadap pengunjuk rasa di Iran.

"Beberapa jam sebelum Riahi, Ghaziani ditangkap atas tuduhan serupa atas perintah jaksa," kata laporan media pemerintah.

Aktris berusia 52 tahun ini telah memenangkan beberapa penghargaan untuk karya sinematiknya. Termasuk dua Crystal Simorgh, Hafez Award, dan Iran Cinema Celebration Award.

Dia sebelumnya telah memberi tahu di postingan Instagram tentang menerima panggilan dan juga memposting video tanpa jilbab.

"Mungkin ini akan menjadi posting terakhir saya. Mulai saat ini, apa pun yang terjadi pada saya, ketahuilah bahwa seperti biasa, saya bersama rakyat Iran sampai napas terakhir saya," tulisnya Sabtu malam.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Internasional
4 jam lalu

Demonstrasi Rusuh di Iran, 38 Orang Tewas

Internasional
5 jam lalu

Trump Sempat Khawatir Operasi ke Venezuela Gagal, Singgung Tragedi di Iran

Internasional
1 hari lalu

Trump Ancam Bunuh Pemimpin Tertinggi Iran Khamenei

Internasional
1 hari lalu

Iran Sebut Amerika Praktikkan Hukum Rimba dengan Serang Venezuela

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal