3 Tentara Perempuan Pantai Gading Dibebaskan Mali

Umaya Khusniah
Pemerintah Mali membebaskan tiga perempuan dari 49 tentara Pantai Gading yang sempat ditahan. (Foto: Reuters)

BAMAKO, iNews.id - Pemerintah Mali membebaskan tiga perempuan dari 49 tentara Pantai Gading yang sempat ditahan. Mereka akan diterbangkan ke ibu kota Pantai Gading, Abidjan melalui Togo.  

Tiga perempuan itu dibebaskan pada Sabtu (3/9/2022). Sebelumnya, mereka bersama puluhan tentara pria telah ditahan selama tujuh minggu sejak 10 Juli lalu. 

Mereka ditangkap saat tiba di Bandara Internasional Mali di Bamako. Penahanan para tentara telah memicu pertikaian diplomatik di antara kedua negara. 

Junta Mali mengatakan mereka terbang tanpa izin dan dianggap sebagai tentara bayaran.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Nasional
10 hari lalu

Indonesia Dinominasikan jadi Presiden Dewan HAM PBB 2026

Internasional
16 hari lalu

Kamboja Tegaskan Tak Rekrut Tentara Bayaran Asing Lawan Thailand, Singgung Harga Diri Bangsa

Internasional
16 hari lalu

Jet Tempur F-16 Thailand Gentayangan di Langit Kamboja, Phnom Penh Protes Singgung Piagam PBB

Internasional
16 hari lalu

Kamboja Bantah Rekrut Tentara Bayaran Asing dari Rusia Lawan Thailand

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal