Ada 8 Kandidat Pengganti PM Jepang Shinzo Abe, Begini Proses Pemilihannya

Anton Suhartono
Ada 8 kandidat pengganti PM Jepang Shinzo Abe (Foto: AFP)

Hal ini memicu kemungkinan pemilihan luar biasa yang lebih ramping, di mana anggota parlemen dan perwakilan dari partai dapat memberikan suara langsung.

Saat ini LDP memiliki 394 anggota parlemen di Diet dan masing-masing dari 47 cabang prefektur memiliki tiga suara. Ini berarti pengganti Abe akan memperebutkan 535 suara.

Presiden LDP memiliki masa jabatan 3 tahun, namun sang pemenang nanti hanya mengisi jabatan sisa Abe yang berakhir pada September 2021.

Abe mengatakan tetap menjadi PM sampai penggantinya terpilih. Kabinet akan terus memegang kendali, namun tidak bisa membuat kebijakan baru.

Dia menolak menyebutkan siapa kandidat yang didukung.

"Ada banyak nama menjanjikan dan saya berharap bahwa kandidat terbaik akan terpilih," ujar pria 65 tahun itu.

Setiap kandidat harus mendapat 20 dukungan dari kalangan anggota LDP di parlemen Diet. Suga bukan anggota faksi mana pun, namun dia punya banyak pengaruh di LDP dan pemerintah.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Seleb
3 hari lalu

Viral Raffi Ahmad Beli Tas Ivan Gunawan Rp500 Juta untuk Bangun Masjid di Yokohama

Internasional
4 hari lalu

Jepang Perang Lawan Beruang, Kerahkan Pasukan Bela Diri

Destinasi
4 hari lalu

Viral Curhatan WNI Barangnya Disita di Bandara Haneda Jepang, Ini Faktanya!

Seleb
4 hari lalu

Kronologi Lengkap Nessie Judge Dikecam Netizen Jepang gegara Pajang Foto Junko Furuta

Nasional
15 hari lalu

Prabowo: ASEAN-Jepang Jadi Jangkar Perdamaian dan Stabilitas Kawasan Indo-Pasifik

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal