Anwar Ibrahim Akan Lanjutkan Proyek Ambisius Kereta Cepat Malaysia ke Singapura

Muhammad Fida Ul Haq
PM Anwar Ibrahim akan melanjutkan proyek kereta cepat Malaysia-Singapura (Foto: Reuters)

KUALA LUMPUR, iNews.id - Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim berencana melanjutkan lagi proyek kereta cepat atau high-speed rail (HSR). Rute kereta itu dari Kuala Lumpur ke Singapura.

Melansir dari Channel News Asia, Sabtu (5/8/2023), Anwar Ibrahim akan menyerahkan proposal pembangunan itu kepada Menteri Transportasi Anthony Loke.

"Masih dalam tahap pembahasan. Begitu kami mencapai keputusan, Menteri Loke akan berhubungan Singapura," ujarnya.

Sebelumnya, Menteri Transportasi sementara Singapura Chee Hong Tat belum menerima proposal baru dari Malaysia. Dia menegaskan sangat terbuka dengan penawaran dari Malaysia.

"Singapura bersedia untuk mendiskusikan proposal baru mengenai HSR Kuala Lumpur-Singapura," kata Chee.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Internasional
4 hari lalu

Divonis 15 Tahun Penjara dan Denda Rp47 Triliun, Najib Razak Ajukan Banding

Internasional
5 hari lalu

Eks PM Malaysia Najib Razak Total Divonis 165 Tahun Penjara Buntut Megakorupsi

Internasional
8 hari lalu

Mantan PM Malaysia Najib Razak Dinyatakan Bersalah terkait Penyalahgunaan Dana Rp9,5 Triliun

Destinasi
8 hari lalu

Viral Kisah Wanita Tinggal Setahun di Bandara Kuala Lumpur, Ini Faktanya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal