Bom Meledak Targetkan Konvoi Diplomatik Australia di Baghdad

Umaya Khusniah
Kedutaan Asutralia di Irak. (Foto: Twitter)

BAGHDAD, iNews.id - Bom meledak di Baghdad, Irak. Serangan tersebut menargetkan diplomat Australia

Ledakan terjadi di dekat Zona Hijau Kota Baghdad yang dijaga ketat saat konvoi diplomatik Australia memasuki daerah tersebut, Jumat (27/8/2022). Meski terjadi ledakan, konvoi Australia mampu memasuki Zona Hijau.

Dua pejabat keamanan kepada The Associated Press mengatakan, tidak ada korban luka yang dilaporkan. Ledakan itu terjadi di tengah upaya misi diplomatik Australia di Irak untuk menengahi antara ulama Syiah berpengaruh, Muqtada al-Sadr dan faksi partai Syiah yang didukung Iran. 

Upaya ini dilakukan agar salah satu krisis politik terburuk Irak dalam beberapa tahun terakhir segera berakhir.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Internet
4 hari lalu

Ini Media Sosial yang Dilarang Digunakan Anak di Australia  

Internet
5 hari lalu

Australia Terapkan Aturan Anak di Bawah 16 Tahun Dilarang Punya Media Sosial, Kapan Indonesia? 

Nasional
6 hari lalu

Bos Danantara Bertemu 5 CEO Australia, Bahas Investasi Strategis!

Sains
6 hari lalu

Viral Aurora Pink Muncul di Langit Australia, Indah Banget!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal