Brasil Tolak Permintaan Turki untuk Ekstradisi Lawan Politik Erdogan

Ahmad Islamy Jamil
Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan, menetapkan gerakan Hizmet yang dipimpin Fethullah Gulen sebagai kelompok teroris pada 2016. (Foto: Reuters)

Sagar adalah lawan politik Erdogan kedua yang ditolak Brasil untuk diekstradisi.

Pada 2019, Mahkamah Agung menolak permintaan untuk mengekstradisi Ali Sipahi, seorang warga negara Turki dan naturalisasi Brasil yang memiliki sebuah restoran di Sao Paulo. Sipahi ditangkap dan kemudian dibebaskan ketika pengadilan menolak permintaan ekstradisi tersebut.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
21 jam lalu

Israel Kecam Keputusan Turki Tangkap Netanyahu, Sebut Erdogan Tiran

Internasional
22 jam lalu

Turki Keluarkan Surat Perintah Penangkapan untuk Netanyahu, Ini Komentar Hamas 

Internasional
24 jam lalu

Ini Alasan Turki Keluarkan Surat Perintah Penangkapan terhadap Netanyahu

Internasional
1 hari lalu

Turki Keluarkan Surat Perintah Penangkapan untuk Netanyahu

Nasional
3 hari lalu

Hashim Djojohadikusumo Tegaskan Komitmen RI Hentikan Perdagangan Satwa Liar di Brasil

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal