China Tiba-Tiba Umumkan Latihan Perang di Dekat Selat Taiwan

Anton Suhartono
Ren Guoqiang (Foto: SCMP)

BEIJING, iNews.id - China mengumumkan latihan perang di dekat Selat Taiwan secara tiba-tiba, Jumat (18/9/2020), menyusul meningkatnya ketegangan.

Latihan ini juga digelar dengan alasan untuk menjaga kedaulatan dan integritas wilayah China.

Juru Bicara Kementerian Pertahanan China Ren Guoqiang menyinggung soal pembicaraan antara partai berkuasa Taiwan, Partai Progresif Demokratik dan Amerika Serikat.

Menurut dia, pembicaraan itu hanya akan menimbulkan masalah dan akan mengarah pada jalan buntu.

Sebelumnya Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Wang Wenbin mengatakan, pemerintahannya akan memberikan respons yang diperlukan terkait kunjungan Wakil Menteri Luar Negeri AS Keith Krach ke Taiwan sejak Rabu lalu. China telah melayangkan protes resmi ke AS.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
8 jam lalu

Profil Dick Cheney, Mantan Wapres AS Arsitek Pertahanan yang Dorong Perang Irak

Nasional
9 jam lalu

Sertifikasi Influencer Dianggap Penting, Dosen UMY Ungkap Alasannya  

Nasional
9 jam lalu

Komdigi Kaji Wacana Influencer Wajib Bersertifikasi 

Internasional
10 jam lalu

Trump Ngamuk Para Calon dari Partai Republik Kalah dalam Pilkada AS

Nasional
11 jam lalu

LPOI Akui Kemajuan China Jadi Inspirasi Global, Termasuk Dunia Islam

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal