Dimana Pertemuan Donald Trump dan Kim Jong Un Akan Digelar?

Nathania Riris Michico
Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump. (Foto: BBC)

WASHINGTON, iNews.id - Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump menyarankan agar pertemuannya dengan pemimpin Korea Utara, Kim Jong Un, digelar di Zona Demiliterisasi (DMZ), Panmunjom. Lokasi ini merupakan wilayah pembatas antara Korut dan Korsel.

Namun demikian, dalam cuitan lanjutannya, Trump menulis, "Hanya bertanya!"

Dikutip dari BBC, Trump sedang menyiapkan pertemuan bersejarahnya dengan Kim. Dia mengatakan banyak lokasi yang dipertimbangkan menjadi lokasi pertemuan bersejarah tersebut.

Namun demikian, Gedung Perdamaian di Panmunjon, yang terletak di perbatasan kedua Korea, disebut Trump merupakan lokasi yang tepat mewakili pertemuan itu.

Selain itu, gedung tersebut menjadi lokasi pertemuan puncak antara Kim dengan Presiden Korsel Moon Jae In.

Di tempat itu, Kim bertemu Moon pada Jumat (28/3) untuk mendiskusikan upaya pelucutan pengembangan senjata nuklir di Korut. Namun masih belum jelas lokasi mana yang dipilih Trump.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internasional
10 menit lalu

Siap-Siap Diserang AS, Venezuela Minta Bantuan Senjata ke Rusia, China dan Iran

Internasional
30 menit lalu

Beda Omongan, Trump Bantah Akan Serang Venezuela

Internasional
47 menit lalu

Trump Sebut AS Akan Uji Coba Nuklir Beberapa Kali, Rahasiakan Lokasinya

Internasional
1 jam lalu

Trump Ngotot Uji Coba Senjata Nuklir: Kami Tahu Apa yang Harus Dilakukan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal