Donald Trump ke Presiden Iran: Jangan Pernah Lagi Mengancam AS

Nathania Riris Michico
Presiden AS Donald Trump memperingatkan Iran agar tidak mengancam AS. (Foto: AFP)

"Trump, jangan bermain-main dengan ekor singa, ini hanya akan membawa pada penyesalan," kata dia, Minggu (22/7/2018).

"Amerika harus tahu bahwa perdamaian dengan Iran merupakan ibu dari semua perdamaian dan perang dengan Iran adalah ibu dari semua perang," ujarnya, menegaskan.

Dia pun mengecam sikap AS yang mencoba mengganggu keamanan serta kepentingan negaranya. Hal ini mengacu pada laporan bahwa Negeri Paman Sam ingin membuat pemerintahan Iran tidak stabil.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internasional
2 jam lalu

Pernah Gabung Al Qaeda, Presiden Suriah Al Sharaa: Itu Masa Lalu!

Internasional
3 jam lalu

Amerika Dukung Kerja Sama Keamanan Israel dan Suriah

Internasional
4 jam lalu

Trump Puji Presiden Suriah Pemimpin Tangguh: Dia Orang yang Keras, Saya Menyukainya

Internasional
20 jam lalu

Rusia Sindir AS: Rudal Burevestnik dan Poseidon Bukan Uji Coba Nuklir, Pemahaman Dangkal!

Internasional
20 jam lalu

Trump Bakal Berikan Bansos Rp33 Juta ke Setiap Warga AS, Bisa untuk Meringankan Pajak

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal