Duh, Banyak Pasien Covid-19 Sembuh yang Menderita Gangguan Jiwa

Anton Suhartono
Studi di Italia mengungkap banyak pasien Covid-19 sembuh yang mengalami gangguan kejiwaan (Foto: AFP)

Perempuan paling banyak mengalami kecemasan dan depresi meski keparahan infeksinya lebih rendah.

"Kami berhipotesis, ini bisa saja terjadi karena fungsi imun yang berbeda," ujar Benedetti.

Dampak kejiwaan dari Covid-19 bisa disebabkan oleh respons imun terhadap virus maupun faktor stres psikologi seperti stigma, isolasi sosial, dan kekhawatiran menularkan penyakit ke orang lain.

Hasil studi ini bisa menjadi perhatian karena berpotensi menimbulkan komplikasi kesehatan yang bisa melemahkan pasien sembuh.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Mobil
2 jam lalu

Pemerintah Siapkan Insentif Otomotif, Skema Mirip saat Covid-19

Internasional
18 jam lalu

Ngerinya Perang Yugoslavia, Sniper Tembaki Warga Bosnia hanya untuk Bersenang-Senang

Buletin
7 hari lalu

Diduga Depresi, Pemuda di Semarang Nekat Bakar Rumah Orang Tua

Nasional
26 hari lalu

Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Anak-Anak Paling Rentan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal