Seorang pegawai negeri yang bertugas di kantor polisi Polilo, Rezil Golbin, menceritakan bagaimana kondisi di tempat kerjanya.
"Semua orang bergegas keluar dari gedung. Kami ketakutan. Bahkan para tahanan di sel berteriak, 'Keluarkan kami dari sini," kata Golbin.
Sejauh ini tidak ada laporan mengenai kerusakan dan korban.