Hampir Setengah Napi Penghuni Sebuah Penjara AS Terinfeksi Virus Corona

Anton Suhartono
Hampir setengah napi di sebuah penjara AS terinfeksi virus corona (Foto: AFP)

LOS ANGELES, iNews.id - Lebih dari 500 narapidana atau hampir setengah dari penghuni sebuah penjara di Negara Bagian Arizona, Amerika Serikat, dinyatakan positif virus corona.

Departemen lembaga pemasyarakatan Arizona menyatakan, hasil tes menunjukkan sebanyak 517 narapidana di penjara ASPC-Tucson Whetstone positif Covid-19.

Mereka kini ditempatkan dalam satu kelompok terpisah di penjara tersebut serta mendapatkan perawatan medis.

Para napi tersebut tidak diperbolehkan kembali ke sel umum sampai dinyatakan sembuh secara medis.

Virus corona menyerang banyak penjara di AS. Saat ini ada 2,3 juta narapidana yang menghuni ribuan sel di negara itu.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
17 jam lalu

Gagal Lindungi Presiden Maduro dari Serangan AS, Komandan Paspampres Venezuela Dipecat

Internasional
19 jam lalu

Kapal Tanker Rusia Diserbu dan Disita Amerika, Ini Tanggapan Keras Moskow

Internasional
20 jam lalu

Trump Ungkit Hadiah Nobel Perdamaian Lagi, Sebut Norwegia Bodoh

Internasional
22 jam lalu

Sampai Kapan Amerika Kendalikan Venezuela? Ini Jawaban Trump

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal