Horor! Jendela dan Dinding Lepas, Pesawat Boeing 737 Alaska Airlines Mendarat Darurat

Anton Suhartono
Pesawat Boeing 737 Max 9 Alaska Airlines mendarat darurat di Portland setelah mengalami insiden udara (Foto: X)

Badan Keselamatan Transportasi Nasional (NTSB) AS menyelidiki kejadian ini.

Produsen pesawat, Boeing, menyatakan sudah mendapat laporan dan akan menerjunkan tim untuk penyelidikan.

“Kami sudah mengetahui insiden yang melibatkan Alaska Airlines Penerbangan 1282. Kami berupaya mengumpulkan lebih banyak informasi dan menghubungi maskapai. Tim teknis Boeing siap membantu penyelidikan ini,” bunyi pernyataan.

Sejauh ini belum ada pernyataan dari otoritas penerbangan federal Amerika Serikat, FAA.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Nasional
23 jam lalu

Pendaratan 16 Pesawat Dialihkan dari Bandara Soekarno-Hatta gegara Hujan Deras

Nasional
7 hari lalu

10,2 Juta Orang Naik Pesawat selama Libur Nataru, Ini Tujuan Favoritnya

Nasional
12 hari lalu

Penumpang Penerbangan Domestik Anjlok saat Nataru, Minat ke Luar Negeri Justru Meningkat

Nasional
13 hari lalu

Kemenhub: Penumpang Pesawat Domestik Turun Saat Nataru, Internasional Justru Naik

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal