Hotel Tertinggi di Dunia Bakal Dibuka di Dubai Tahun Depan

Ahmad Islamy Jamil
Hotel tertinggi di dunia, Ciel, akan dibuka di Dubai, UEA, pada kuartal pertama 2024. (Foto: Istimewa)

“Ciel akan menawarkan pengalaman tak tertandingi kepada para tamu dengan desainnya yang unik, fasilitas mewah, dan pemandangan yang menakjubkan. Ciel bukan hanya sebuah bangunan, tetapi simbol ambisi, inovasi, kreativitas, dan keunggulan Dubai,” uca Burns.

Hotel Dubai lainnya, Gevora Hotel, saat ini memegang rekor hotel tertinggi di dunia, dengan ketinggian 355 meter. Sementara bangunan tertinggi di dunia saat ini—yang juga berada di Dubai—yaitu Burj Khalifa, menjulang hampir 830 meter dari permukaan tanah.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
11 jam lalu

Saudi Dorong Seluruh Faksi di Yaman Selatan Duduk Bareng untuk Akhiri Konflik

Internasional
11 jam lalu

Saudi Siap Fasilitasi Dialog di Riyadh untuk Redakan Konflik Yaman Selatan

Buletin
2 hari lalu

Momen Perayaan Tahun Baru 2026 di Sejumlah Negara, dari Gemerlap hingga Harapan

Internasional
3 hari lalu

Ambisi Negara Yaman Selatan Menguat, Saudi dan UEA Berseberangan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal