Ibu Guru Muda Ditangkap usai Berhubungan Seks dengan Remaja Laki-Laki di Parkiran Pizza Hut

Ahmad Islamy Jamil
Ilustrasi guru muda dan remaja laki-laki berhubungan seks. (Foto: Reuters)

“Akademi Holly Hill minggu lalu diberi tahu tentang tuduhan mengenai hubungan yang tidak pantas antara anggota staf dan siswa sekolah menengah atas,” tulis Kepala Sekolah Akademi Holly Hill, Brandy Mullennax, dalam suratnya kepada para orang tua siswa.

“Pihak sekolah segera menghubungi aparat penegak hukum dan terus bekerja sama dengan mereka dalam menyelidiki tuduhan tersebut,” tulis Mullennax lagi.

Sheriff Wilayah Orangeburg, Leroy Ravenell mengatakan, petugasnya langsung melakukan penyelidikan setelah mereka diberi tahu pihak sekolah ihwal kasus itu.

Sementara Anderson langsung dipecat dari jabatannya sebagai pengajar.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
20 menit lalu

Trump Ancam Bunuh Pemimpin Tertinggi Iran Khamenei

Internasional
2 jam lalu

PM Denmark Frederiksen: Jika AS Serang Greenland, NATO Tamat!

Internasional
2 jam lalu

Trump Ingin Rebut Greenland, Negara-Negara Eropa Rapatkan Barisan

Internasional
3 jam lalu

Gawat! Amerika Akan Rebut Greenland walau Harus Kerahkan Militer

Internasional
3 jam lalu

Iran Sebut Amerika Praktikkan Hukum Rimba dengan Serang Venezuela

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal