Ini Pernyataan Mantan Presiden Rusia yang Bikin Trump Kerahkan 2 Kapal Selam Nuklir

Anton Suhartono
Hubungan AS dan Rusia memanas terkait pernyataan mantan Presiden Rusia Dmitry Medvedev membuat Donald Trump murka (Foto: AP)

Pengerahan kapal selam nuklir ini menandai peningkatan signifikan dalam sikap Trump terhadap Rusia, terutama setelah frustrasinya terhadap Presiden Vladimir Putin yang dinilai tak menunjukkan progres dalam upaya damai dengan Ukraina.

Sebelumnya, Trump memangkas batas waktu negosiasi damai dari 50 hari menjadi hanya 10 hingga 12 hari. Jika tenggat itu tak dipenuhi, dia mengancam akan menjatuhkan sanksi dan tarif sekunder terhadap Rusia serta negara-negara yang masih mengimpor minyak dari Moskow.

Trump bahkan mengindikasikan bahwa dirinya tidak tertarik lagi dalam perundingan lebih lanjut dengan Putin.

Sementara itu, Ukraina menyambut baik langkah tegas Trump. Kepala Staf Presiden Volodymyr Zelensky, Andriy Yermak, memuji pernyataan Trump sebagai pesan perdamaian yang disampaikan dengan kekuatan.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
13 jam lalu

Abaikan Trump, Para Pejabat Israel Serukan Pendudukan Gaza secara Permanen

Internasional
15 jam lalu

Nah, Mantan Presiden Rusia Klaim Warga Greenland Ingin Bergabung dengan Negaranya

Internasional
15 jam lalu

Bela Iran, Rusia Kutuk Intervensi Amerika Cs terkait Demonstrasi Berdarah

Internasional
16 jam lalu

Greenland Tegaskan Tak Rela Dicaplok AS Apa pun Alasannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal