Israel Siap Gelar Operasi Darat di Lebanon, Bakal Jadi Gaza Kedua?

Ahmad Islamy Jamil
Tank-tank tempur Israel dalam posisi siap menggempur lewat darat (ilustrasi). (Foto: AP)

Kepala Staf Angkatan Darat Israel, Letnan Jenderal Herzi Halevi, mengemukakan kemungkinan operasi darat terhadap Hizbullah dilakukan minggu ini. Pejabat keamanan yang berbicara kepada wartawan pun mengatakan pada Jumat kemarin bahwa semua opsi untuk itu sudah tersedia.

Hizbullah mulai menembaki Israel pada 8 Oktober tahun lalu, sehari setelah Hamas melancarkan Operasi Banjir al-Aqsa di Israel Selatan yang memicu perang di Gaza. Sejak Senin lalu, jet-jet tempur Israel membombardir benteng Hizbullah di seluruh negeri, memicu eksodus sekitar 118.000 orang, menurut PBB.

Selama waktu itu, lebih dari 700 orang telah tewas di Lebanon, menurut Kementerian Kesehatan Lebanon.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
3 jam lalu

Menhan Israel: Erdogan Hanya Bisa Lihat Gaza lewat Teropong!

Internasional
4 jam lalu

200 Warga Sipil Terjebak di Terowongan Jalur Gaza

Internasional
2 hari lalu

Israel Kecam Keputusan Turki Tangkap Netanyahu, Sebut Erdogan Tiran

Internasional
2 hari lalu

Turki Keluarkan Surat Perintah Penangkapan untuk Netanyahu, Ini Komentar Hamas 

Internasional
2 hari lalu

Kazakhstan Ikuti Jejak UEA dan Maroko, Gabung Klub Negara Muslim Pro-Israel

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal