Jet Tempur Israel Gempur Suriah, Tewaskan 8 Tentara Asing

Arif Budiwinarto
Militer Israel kembali melancarkan serangan udara yang menargetkan fasilitas milik pejuang pro-Iran dan milisi Hizbullah di dekat Damaskus. (foto: AFP)

Israel telah melakukan ratusan serangan udara dan rudal di Suriah, menargetkan pasukan pemerintah serta pasukan Hizbullah Iran dan Lebanon yang mendukung rezim Presiden Bashar al-Assad.

Pekan lalu, jet tempur Israel menyerang target tentara Iran di Suriah sebagai respons ancaman setelah ditemukan alat peledak yang ditemukan di dekat salah sat pangkalannya di Dataran Tinggi Golan.

SANA mengatakan serangan itu telah menewaskan tiga tentara Suriah, sementara pemantau HAM menyebut tujuh tentara asing sekutu juga tewas.

Sabtu malam pekan kemarin, serangan udara Israel menewaskan 14 pejuang milisi pro-Iran dan Irak serta Afghanistan di Suriah timur.

Editor : Arif Budiwinarto
Artikel Terkait
Internasional
13 jam lalu

Trump Minta Netanyahu Diampuni dari Tuduhan Korupsi, Ini Jawaban Presiden Israel

Internasional
20 jam lalu

Mantan Musuh Jadi Mitra: AS Peluk Suriah demi Stabilitas Timur Tengah

Internasional
21 jam lalu

Israel Masih Blokade Gaza selama Gencatan Senjata, Ratusan Ribu Warga Hadapi Krisis Akut

Internasional
22 jam lalu

Sosok Ron Dermer, Menteri Israel di Balik Negosiasi Gaza yang Mengundurkan Diri

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal