Jumlah Korban Tewas dalam Serangan Bom Bunuh Diri di Masjid Pakistan Tembus 61 Orang

Umaya Khusniah
Jumlah korban tewas dalam bom bunuh diri di masjid Kota Peshawar, Pakistan tembus 61 orang. (Foto: Reuters)

Taliban Pakistan mengatakan, bom bunuh diri itu sebagai serangan balasan atas kematian komandan TTP Umar Khalid Khurasani yang terbunuh di Afghanistan pada Agustus lalu.

Sebelumnya, seorang pembom bunuh diri Taliban Pakistan meledakkan dirinya di sebuah masjid yang penuh dengan jemaah saat shalat Dzuhur pada Senin (30/1/2023) di zona keamanan tinggi di Kota Peshawar barat laut Pakistan yang bergolak. 

Ledakan dahsyat itu terjadi di dalam masjid di area deretan polisi sekitar pukul 13.40 waktu setempat. Korban didominasipersonel polisi, tentara, dan penjinak bom.

Pengebom yang hadir di barisan depan meledakkan dirinya. Saking besarnya ledakan, atap masjid dua lantai itu pun runtuh menimpa jemaah.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Buletin
14 jam lalu

Detik-Detik Banjir Bandang Terjang Brebes, 3 Warga Tewas Terseret Derasnya Arus

Megapolitan
3 hari lalu

Daftar Temuan Barang Bukti di TKP Ledakan SMAN 72, Senpi hingga Remote Pengendali

Nasional
3 hari lalu

Prabowo Bakal Lantik Komite Reformasi Polri di Istana Sore Ini

Nasional
4 hari lalu

Polisi Tentukan Nasib Roy Suryo Cs Hari Ini, Kubu Jokowi: Serahkan ke Hukum yang Berlaku

Megapolitan
4 hari lalu

Polisi Gerak Cepat! Kapolsek Sunda Kelapa AKP Hitler Serahkan Motor Hasil Penggelapan ke Pemilik

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal